SEBUAH TANYA PENUH MAKNA
MENGHUJAM TEPAT DALAM BENAKKU
MENOREHKAN BEBAN ATAS KATA YG HARUS KUJAWAB
MEMENDAM RASA KEPILUAN DALAM HATI
SEBUAH TANYA PENUH MAKNA
KAU LONTARKAN BERTUBI-TUBI
MENCABIK-CABIK HATI YANG KUMILIKI
MENJADI PUING YG BERNTAKAN
SEBUAH TANYA PENUH MAKNA
AKAN TERKENANG ABADI DALAM JIWA
DALAM SETIAP DESAHAN NAFAS
DALAM SETIAP DETAKAN JANTUNG
SEBUAH TANYA PENUH MAKNA
BERSAMA TATAPAN PENUH CURIGA
KAU TUSUKKAN TEPAT DI TENGAH HATI SANUBARI
MELUMPUHKAN JIWAKU YANG BERAPI
SEBUAH TANYA PENUH MAKNA
YANG TAK SEMPAT KUJAWAB
YANG TAK SEMPAT KUMENGERTI
ARTI PERTANYAAN ITU
SEBUAH TANYA PENUH MAKNA
DENGAN TIKAMAN TAJAM MATA CURIGA
MENAMPAR BERINGAS MALAIKAT HATI
MELUMPUHKAN SEMUA JAWABAN
YANG TAK SEMPAT TERBERSIK SEKALIPUN
SEBUAH TANYA
SEBUAH JAWABAN
AKAN HAL YANG INGIN KAU TAHU
NAMUN SAMPAI AKU BICARA
AKU AKAN TETAP BUNGKAM
MEMBIARKAN TANYAMU HILANG TUJUAN
MEI 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar